--> Skip to main content

Arti fungsi Fitur ISO di kamera Android

Arti Fitur ISO pada kamera Android. Kali ini masih seputar pengertian dan fungsi fitur seputar setting kamera android yang saya bahas. Tentunya untuk semua setting kamera di pengguna android pal tidak lagi bingung apa dan bagaimana fungsi masing-masing fitur. Jika kemarin saya membahas arti EIS di kamera android, sekarang saatnya mambahas apa itu ISO di setting kamera.

ISO dalam arti di dunia fotografi adalah tingkat kepekaan terhadap tangkapan cahaya. Jika dalam seni grafis ada istilah ASA. Gagasannya hampir sepadan. ISO juga menentukan kecepatan dalam mengambil gambar saat di 'shot' atau 'snap'. Kita dapat mengatakan bahwa ISO itu seperti sekelompok lebah, jika kita menetapkan ISO menjadi 100 misalnya, maka kita memiliki sekitar 100 lebah untuk bekerja untuk mengambil cahaya. Jika kita mengatur ISO menjadi 400 ?, maka lebah pasti akan lebih dan membuat karya untuk mengambil cahaya jadi lebih cepat 4 kali.



Pengaturan ISO yang lebih tinggi maka kamera android Anda akan lebih cepat mengambil gambar dan pastinya lebih jelas ditangkap alias cahaya detail. Smartphone yang sudah ada di setting ISO memastikan fitur smartphone cukup mumpuni. Kenapa begitu?, Karena ISO juga membutuhkan performa hardware yang tinggi untuk menangkap gambar dengan cepat.

Caranya, sudah sedikit mengerti gambaran arti fitur ISO di kamera android ?. Semoga review diatas menambah wawasan kita tentang dunia fotografi android.

Penelusuran yang terkait dengan Arti fungsi Fitur ISO di kamera Android
pengertian shutter speed pada kamera
zsl camera android
fungsi iso 9001
fungsi iso dalam kamera hp
pengertian aperture pada kamera
apa itu iso kamera
pengertian diafragma pada kamera
fungsi zsl pada kamera android
pengertian shutter speed pada kamera
pengertian aperture pada kamera
fungsi iso pada kamera hp
pengertian diafragma pada kamera
fungsi iso pada kamera android
kepanjangan iso pada kamera
fungsi iso 9001
kepanjangan iso dalam fotografi
Mungkin Anda Suka
Buka Komentar
Tutup Komentar